Selasa, 30 Desember 2008

Kebayoran Heights Completely Done !

Alhamdulillah, per tanggal 30 desember project kebayoran heights sudah selesai ... 31 desember saya bersama team akan melakukan serah terima pekerjaan dengan SIMS ( Client ) di Jakarta.

minimum CNR yang di achieve di EOL adalah 42 dB, wajar karena output dari node tidak lebih dari 45 ... kita tidak bisa paksakan untuk mendapatkan nilai lebih dari tersebut diatas dikarenakan kita hanya di berikan coaxial part...sedangkan headend dan optik menjadi tanggung jawab telkom.

Untuk mengantisipasi hal tersebut maka dilakukan visual test di all amp dan di tap ( awal, tengah dan akhir )

Alhamdulillah....thanks for the sweat team...hope have a lot of to do in the near future...I'll let you know then...


regards

Dendy

Selasa, 23 Desember 2008

instalasi CCTV bawah laut

Beberapa waktu yang lalu, saya diberi tanggung jawab untuk mengerjakan pemasangan kamera CCTV bawah laut tepatnya di sea walker sanur ... saat itu sea walker sanur mengharapkan ada satu video yang bisa melihat situasi di laut di post dimana para wisatawan akan menggunakan sea walker....( jadi mereka bisa melihat apakah air laut saat itu jernih ? atau keruh, kalo jernih mereka bisa melihat beragam ikan dan coral kalo keruh cuman liat pasir )

sea walker berada kurang lebih 1,5 km dari tepi pantai hmmm g mungkin narik kabel dari sea walker boat ke pantai hehehe...rencanananya :
1. Camera mengguankan submarine CCTV Cam
2. Power menggunakan solar panel ---> beli di ugm
3. aki 12 V 800 AH
4. aku menggunakan DC converter untuk power
5. transimisi menggunakan RF

Saya melakukan instalasi pertama pada jam 12 malam...( ngejar launching CCTV sanur ), nyelem sendiri dilengkapi cahaya secukupnya...power saat itu menggunakan genset ... video berhasil keluar di dek sea walker, aku menggunakan walkie talky untuk berhubungan dengan team yang di pantai...tinggal mentransmisikan dengan menggunakan microwave...antena di sea walker menggunakan omni sedangkan di pantai menggunakan yagi

alhamdulillah tidak memakan waktu begitu lama...pekerjaan itu sudah selesai...interesting story for my beloved family hehehe

E - government Bali

Hari ini , saya dihubungi oleh teman dari Bali ... bahwa budgeting e - government network sudah masuk di pemerintahan prop bali. dan kami ditunjuk sebagai konsultan pelaksana ....dan tentunya ini diharapkan ber ending kepada yang mengerjakan :) I hope so

beberapa yang harus kami siapkan antara lain :
1. detail peta jakarta
2. spesifikasi product perangkat ( jadi kesana biar sekali jadi kerjaan, bikin budgeting juga )
3. walking measure
4. kamera digital
5. gps
6. atribut ( topi, gps dll )

kerjaannya ngejar waktu banget mengingat ini menggunakan jatah libur dari perush dimana saya berada sekarang...mudah2an ini membawa berkah bagi saya.

wait another story dariku ....heheh

Kamis, 11 Desember 2008

Kebayoran Heights Project

I'd been worked for 3 weeks since November 18th for kebayoran Heights HFC Network Implementation. So good to get the trust from others. :)

Heights much differ than INCO, first phase it was developed for cable tv only, even I do the design it'll be operatable for Internet also.

our equipment that we installed as follow :

1. Optical Node 3405
2. Bi Directional Amplifier NLII870
3. Hansen Coaxial Cable QR 500
4. Regal Passive devices ( 5 - 1000 MHZ )

it took 3 weeks for the network deployment, the trouble that we face most is COMMITMENT !

1. Electricity Installation took 3 weeks for activation
2. Optical Termination took 2 weeks for activation...

it seem they didn't work at all...


Dendy

Template by : kendhin x-template.blogspot.com